Teknologi

Informasi mengenai perkembangan teknologi, gadget, handphone, tablet, komputer, laptop,

Usung Layar AMOLED, Oppo Band Style Mendarat Di India

Jakarta, – Oppo akhirnya meluncurkan gelang kebugaran yakni Oppo Band Style di India kemarin, Senin (8/3/2021). Peluncuran tersebut bersamaan dengan perilisan series smartphone Oppo F19 Pro dan F19 Pro+ 5G di India. Oppo Band Style, demikian sebutannya, merupakan perangkat wearable kedua dari merek ini setelah Oppo Watch.Oppo Band Style mengadopsi desain tampilan berbentuk persegi panjang yang stylish. Layarnya adalah layar AMOLED berwarna 1.1 inci dengan resolusi 126 x 294 piksel. Te…

Mulai PO, Tablet Huawei MatePad T10 dan MatePad R Eksklusif di JD.ID

Jakarta, – Penggunaan tablet kian luas di situasi pandemi. Selain untuk membaca buku, mengakses berita terbaru, memesan kebutuhan harian, dan konten hiburan, anak-anak juga ‘dituntut’ menggunakan teknologi untuk sekolah online. Namun tidak semua tablet bisa menyediakan fitur yang nyaman dan aman bagi anak-anak.Pekan ini, secara resmi Huawei Consumer Business Group (BG) meluncurkan Huawei MatePad T10 dan MatePad R, dan diklaim menawarkan fitur yang bisa dinikmati oleh seluruh keluarga.…

Vivo X60 Versi Global Hadir 22 Maret, Termasuk di Indonesia?

Jakarta, – Vivo telah memperkenalkan ponsel pintar terbarunya di China pada Desember tahun lalu, yakni Vivo X60 dan X60 Pro. Sekarang, nampaknya kedua ponsel tersebut bakal segera meluncur dalam versi global. Peluncuran perdana akan dilakukan di Malaysia pada 22 Maret 2021.Dilaporkan Playfuldroid, seri Vivo X60 sebenarnya hadir dengan tiga varian, yakni X60, X60 Pro, dan X60 Pro Plus. Varian tertinggi hadir dengan lensa periskop tambahan. Namun laman resmi tidak menampilkan kamera per…

Bermitra Dengan Hasselbald, OnePlus 9 Melesat 23 Maret Mendatang

Jakarta, – OnePlus secara resmi telah mengkonfirmasi bakal meluncurkan seri OnePlus 9 pada 23 Maret mendatang. Acara peluncuran tersebut akan disiarkan langsung melalui saluran YouTube resmi perusahaan. Tak hanya itu, pembuat smartphone asal Cina tersebut juga telah secara resmi mengumumkan kerjasamanya dengan pembuat kamera asal Swedia, Hasselblad. Seperti yang dilaporkan GizMochina pada hari ini, Senin (8/3/2021).Dalam siaran persnya, OnePlus masih bungkam soal model dalam seri OneP…

Rumor: Huawei Band 6 Bakal Rilis Bulan Depan

Jakarta, – Huawei baru-baru ini tengah bersiap untuk kembali mengadakan konferensi pers. Rupanya, perusahaan kemungkinan bakal mengadakan konferensi untuk mengumumkan produk anyarnya yang akan diluncurkan pada bulan April 2021.Dikutip dari laporan Zol, bahwa produk baru yang bakal diluncurkan oleh Huawei di bulan depan yakni smartwatch Huawei Band 6.Lineup tersebut akan mencakup Band 6 dasar serta Band 6 Pro kelas atas. Khususnya, perangkat baru yang dapat dikenakan juga akan menjadi …

Download NX Studio, Aplikasi Edit Foto dan Video Dekstop Gratis

Aplikasi pengedit foto dan video gratis yang mumpuni untuk desktop masih jarang ditemui. Bandingkan dengan opsi aplikasi editor berbayar yang sangat banyak jumlahnya. Di sisi lain, aplikasi versi berbayar pun tentunya lebih lengkap dari sisi fitur dan opsi kreativitas yang ditawarkan. Inilah mengapa mereka lebih populer dan terkenal, contohnya seperti produk-produk dari Adobe. Namun jika Anda ingin memilih aplikasi pengedit foto dan video yang gratis untuk desktop, NX Studio dari Nikon menj…

Lolos TKDN, Realme C25 Siap Rilis Di Indonesia?

Jakarta, – Setelah meluncurkan smartphone seri C terbarunya yakni Realme C21 di Malaysia minggu lalu, nampaknya sekarang Realme sedang mempersiapkan peluncuran perangkat seri C lainnya yang dijuluki sebagai Realme C25. Diam-diam, Realme C25 sudah mengantongi sertifikasi Tingkat Kandungan Dalam Negeri (TKDN) Kemenperin Indonesia.Sertifikasi bernomor 80/SJ-IND.8/TKDN/1/2021 itu diajukan oleh PT. Bright Mobile Telecommunication tertanggal 21 Januari 2021, dengan mencantumkan nilai TKDN R…

Pengamat: Aturan Predatory Pricing Jangan Sampai Merugikan Satu Pihak

Jakarta, – Pemerintah melalui Kementerian Perdagangan (Kemendag) berencana untuk menertibkan aturan predatory pricing pada e-commerce. Aturan itu disambut dengan sangat responsive oleh Presiden Jokowi, dengan pernyataan yang terdengar emosional sekaligus kontrovesial yaitu ‘Bencilah Produk Asing’.Nailul Huda, Ekonom Institute for Development of Economics and Finance (Indef) menjelaskan jika persoalan ‘harga’ murah pada platform e-dagang merupakan persoalan lama. Dan soal rencana Kemen…

Cara WhatsApp Desktop Melakukan Video Call

WhatsApp saat ini memiliki aplikasi versi web dan desktop dari platformnya yang kurang lebih berfungsi sama dengan versi smartphone. Misalnya dapat mengirim foto, video, dan dokumen. Namun pada WhatsApp pada versi web, kita tahu aplikasinya memiliki kekurangan, karena tidak dapat melakukan panggilan suara atau video. Nah, kabar baiknya, setelah dirumorkan beberapa saat lalu, kini setidaknya WhatsApp versi desktop sudah dapat menggunakan panggilan suara dan video. Tentunya fitur ini aka…

Canon Rilis Duo Lensa RF, Untuk Menunjang Memotret Outdoor dan Indoor

Jakarta, – Datascrip menghadirkan dua lensa terbaru untuk sistem RF mount ke tanah air, yaitu RF 70-200mm f/4L IS USM lensa zoom, serta lensa fix RF 50mm f/1.8 STM untuk memberikan efek bokeh.Menurut Syailendra Kamdani, Head of Marketing Division Canon Business Unit pt. Datascrip lensa ini cocok digunakan oleh fotografer/videografer pemula ataupun profesional yang mengutamakan kualitas gambar  maksimal.“Dengan hadirnya kedua lensa baru ini, Canon ingin memperluas kreativitas para…