Teknologi

Informasi mengenai perkembangan teknologi, gadget, handphone, tablet, komputer, laptop,

Oppo Pasang Fingerprint di Layar pada Reno5 F

Jakarta, – Menjelang peluncurannya di nusantara pekan depan, Oppo mengungkap teknologi desain pada Reno5 F. Perangkat akan menampilkan desain ektra slim, multi cooling system, layar AMOLED, dan fingerprint in display.Berbeda dengan dua saudaranya (Reno5 dan Reno5 5G) si bontot Reno5 F menawarkan kecepatan pada perangkat smartphone dengan harga terbaik di kelasnya.Dalam keterangan resmi, Oppo menyebut Reno5 F ditujukan untuk pasar anak muda dengan rentang usia 18–25 tahun, mahasiswa at…

IDC: Apple dan Xiaomi Pimpin Pasar Wearable Device

Jakarta, – Menurut IDC, Apple terus mendominasi pasar wearable device. Dipimpin sepasang produk terlarisnya, Apple Watch dan AirPods, perusahaan mengirimkan 55,6 juta perangkat selama kuartal keempat untuk pangsa 36,2% dari ‘potongan kue’. Itu adalah peningkatan 27,2% dalam pengiriman dari tahun ke tahun.Kendati ada peningkatan dalam pengiriman dari tahun ke tahun, pangsa pasar Apple sebesar 36,2% itu persis sama seperti pada kuartal yang sama pada tahun 2019. Apple mendapatkan dorong…

Indosat Ooredoo Menjadi Perusahaan dengan Pertumbuhan Nilai Brand Tercepat ke-6 di Dunia

Jakarta, – Indosat Ooredoo menerima penghargaan sebagai The 6th Fastest Growing Telco Brand di dunia oleh Brand Finance Telecoms 150, 2021 Report. Brand value Indosat Ooredoo meningkat sebesar 31% di 2020, di mana perusahaan mencatat pertumbuhan dua digit selama dua tahun berturut-turut.Terlepas dari berbagai tantangan yang muncul selama pandemi COVID-19, Indosat Ooredoo sebagai perusahaan telekomunikasi digital terdepan di Indonesia berhasil melanjutkan momentum pertumbuhan di tahun …

Dijual Rp9 Jutaan, Xiaomi Mi 11 Resmi di Indonesia

Jakarta, – Xiaomi akhirnya resmi merilis Mi 11 di Indonesia, dalam peluncuran yang disiarkan melalui live streaming di Youtube Xiaomi Indonesia Alvin Tse, Country Director Xiaomi Indonesia menjelaskan, Mi 11 adalah smartphone flagship pertama di dunia dan di Indonesia yang menggunakan chipset tercanggih Qualcomm Snapdragon 888.Hal ini dikatakan Alvin Tse  memungkinkan pengguna Mi 11 untuk menikmati inovasi teknologi terbaru.Sebagaimana diketahui, Xiaomi meluncurkan Mi 11 di China…

Tablet Huawei MatePad T10 Dijual Ekslusif di JD.ID

Pasar tablet global, dan juga di Indonesia sudah makin tergerus oleh maraknya smartphone dengan layar berukuran yang kian lama kian lebar. Di sisi lain, pengguna yang butuh untuk tetap produktif juga dimanjakan oleh laptop yang ukurannya kian lama kian tipis, ringan dan ringkas.Salah satu produsen terkemuka yang masih tetap bertahan untuk bertarung di industri tablet adalah Huawei. Dan kali ini, mereka menghadirkan produk terbarunya dengan bekerjasama langsung dengan platform e-commerce terkemuk…

Pelaku Kejahatan Siber Manfaatkan Perbankan Hingga Pertukaran Mata Uang Kripto Di Asia Tenggara

Jakarta, – Perusahaan keamanan siber global, Kapersky, mengungkapkan dalam konferensi media virtualnya terkait ancaman dunia maya terbaru yang harus diwaspadai oleh industri perbankan dan jasa keuangan. Pasalnya hingga saat ini, pandemi masih berlanjut di Asia Tenggara (SEA).Pakar keamanan siber Kaspersky mencatat tren utama yang terlihat di dunia maya tahun lalu, dan akan berlanjut pada 2021. Ini termasuk penyalahgunaan tema Covid-19, eksploitasi penelitian terkait pandemi, serta pen…

Logitech Rilis Gaming Earphones G333

Jakarta, – Logitech G mengumumkan lini gaming earphone pertamanya, yaitu G333 Gaming Earphones. Produk ini merupakan gaming earphone yang dirancang untuk pengalaman bermain di PC, smartphone, maupun konsol.Aksesoris pelengkap gaming ini menurut Ismail Maksum, Country Manager Logitech Indonesia hadir dengan dual dedicated audio drivers, suara high dan mid, dan bass, G333 kaya suara agar gaming terasa lebih akurat dan optimal.”Saat ini bermain game sudah menjadi tren gaya hidup yang dap…

Black Shark 4 Meluncur Bulan Ini

Jakarta, – Informasi sebelumnya menyebutkan bahwa Black Shark 4 sudah muncul di Tenaa. Dan berdasarkan poster yang diunggah, diketahui ponsel gaming pabrikan Xiaomi ini akan dirilis di Tiongkok pada 23 Maret mendatang.Tidak hanya itu Yuzhou, CEO Black Shark membagikan hasil foto yang diambil dan dibagikan Luo dengan ponsel Black Shark 4 Pro di situs Weibo-nya. Foto tersebut memiliki tanda air di bagian bawah yang mengonfirmasi bahwa ponsel akan hadir dengan pengaturan tiga kamera.Tida…

Smartphone Layar Lipat Oppo Meluncur April 2021

Jakarta, – Sebelumnya, dua video baru diunggah ke Youtube, oleh Brandon Le Proktor di Prancis, dan Allround PC di Jerman. Dalam video itu memamerkan smartphone yang dapat digulung, dan digadang-gadang Oppo X 2021.Video tersebut dibuat memberikan gambaran detail tentang cara kerja mekanisme gulung untuk memperluas ukuran layar. Dalam video itu smartphone flagship Oppo dapat ditarik dan merenggang ke arah samping dengan menekan satu tombol.Kabar ini kian dipertegas dari akun pembocor Di…

Sasar Indonesia, Hacker Pakai Nama Pos Indonesia

Jakarta, – Sebagai salah satu BUMN yang melayani pengiriman barang, Pos Indonesia memiliki jaringan luas lebih dari 4.000 kantor pos dan 28.000 agen pos yang tersebar di seluruh Indonesia yang menjangkau semua lapisan.Besarnya jaringan yang dimiliki ternyata ada celah keamanan yang patut ketahui, khususnya Anda sebagai konumen sekaligus dari sisi perusahaan, karena nama besarnya telah dicatut oleh oleh penjahat siber untuk menipu pengguna Pos Indonesia melalui spam email.Baca juga:&nb…