Berburu Sunrise Dan Sunset Di Posong Temanggung
Kalian sedang berburu Sunrise dan Sunset yang indah? Kalau begitu kalian dapat mempertimbangkan untuk mengunjungi sebuah lokasi wisata bernama Posong Temanggung. Sebuah lokasi wisata yang dapat kalian temukan di Kabupaten Temanggung, yang mana terletak di ketinggian 1.823 meter di atas permukaan laut. Karena lokasinya yang cukup tinggi membuat lokasi wisata Posong Temanggung ini memiliki udara yang sejuk. Selain itu, pemandangan khas pegunungan juga akan menemani waktu liburan kalian selama bera…