Otomotif

Tarif Tol Dalam Kota Naik 26 Februari, Ini Daftar Harganya!

Artikel Oto – PT Jasa Marga (Persero) Tbk secara resmi mengumumkan kenaikan pada tarif tol dalam kota. Penyesuaian tarif ini mulai diberlakukan pada Sabtu, 26 Februari 2022 pukul 24.00 WIB. Kenaikan tarif ini mengacu pada Keputusan Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) No. 74/KPTS/M/2022 tanggal 31 Januari 2022 Penyesuaian tol ini akan dilakukan pada ruas Cawang-Tomang-Pluit yang dikelola oleh PT Jasa Marga (Persero) Tbk, dan Cawang-Tanjung Priok-Ancol Timur-Jembatan Tiga/Pluit yang …

Intip Spesifikasi Volkswagen T-Cross yang Dijual di Indonesia

Artikel Oto – Baru-baru ini PT Garuda Mataram Motor (GMM) selaku agen pemegang merek Volkswagen (VW) Indonesia sudah resmi meluncurkan T-Cross pada Rabu kemarin. T-Cross merupakan salah satu SUV Volkswagen yang diluncurkan untuk meningkatkan penjualan di Tanah Air. Volkswagen T-Cross diluncurkan untuk mengisi pasar premium SUV kompak yang kosong di Indonesia. “Harapan kami sebagai upaya untuk pengembangan merek Volkswagen di pasar otomotif premium di Indonesia,” ujar Head of Sales PT GMM, Ahmad B…

Megacar Koenigsegg Hadir di Indonesia, Siap Bawa Gemera

Artikel Oto – Pabrikan otomotif asal Swedia, Koenigsegg resmi hadir di Indonesia. Koenigsegg menunjuk TDA Luxury Toys sebagai Agen Pemegang Merek (APM) di Tanah Air. Dengan ditunjuknya sebagai APM, TDA Luxury Toys bertanggung jawab atas seluruh penjualan dan service mobil Koenigsegg. “Kami merasa terhomat dengan penunjukan sebagai APM Brand Koenigsegg ini yang akan menambah portofolio kami, disamping itu dengan pengalaman kami di segmen mobil sportcar dan supercar akan memperkuat posisi kami di i…

BMW Luncurkan 2 Series Gran Coupe di Indonesia

Artikel Oto – BMW Group Indonesia baru saja meluncurkan sedan coupe termurahnya, yaitu BMW 2 Series Gran Coupe secara virtual pada Selasa (22/2). Varian yang diluncurkan oleh BMW adalah 218i Gran Coupe. Mobil sedan asal Jerman ini sudah dirakit secara lokal di Production Network 2, Gaya Motor, Sunter. President Director BMW Group Indonesia, Ramesh Divyanathan mengatakan bahwa BMW 2 Series Gran Coupe menawarkan pengalaman berkendara dengan karakter berani dan tegas. Mobil ini juga dilengkapi denga…

Aki Mobil Mesin Bensin dan Diesel Berbeda, Mengapa?

Artikel Oto – Aki mempunyai fungsi vital pada kendaraan bermotor. Selain untuk menghidupkan mesin, aki juga berfungsi untuk suplai kelistrikan kendaraan. Tentunya setiap mobil menggunakan aki yang berbeda, termasuk mobil dengan mesin bensin dan diesel. Perbedaan tersebut salah satunya karena perbedaan spesifikasi kendaraan dan sistem mesin yang berbeda antara mobil bermesin bensin dan diesel. Selain itu, rata-rata mobil bermesin diesel memiliki spesifikasi mesin yang lebih besar dibandingkan deng…

Resmi! Ini Daftar Mobil yang Dapat Diskon PPnBM 2022

Artikel Oto – Pemerintah Republik Indonesia lewat Kementrian Perindustrian resmi merilis daftar mobil yang mendapatkan diskon PPnBM pada tahun 2022 ini. Peraturan yang berlaku hingga September 2022 ini mencatat 16 produk mobil yang masuk ke dalam daftar. Diantaranya adalah mobil LCGC dan mobil bermesin dibawah 1.500cc dengan banderol antara Rp200 juta hingga Rp250 juta. Daftar mobil yang mendapat diskon PPnBM tertuang dalam Keputusan Menteri Perindustrian No. 852 Tahun 2022 tentang Kendaraan Berm…

Siap-siap! Ford Everest Terbaru Meluncur Bulan Depan

Artikel Oto – Setelah meluncurkan Ford Ranger pada bulan November tahun lalu, Ford siap melakukan peluncuran pada SUV terbaru, yaitu Ford Everest. Everest sendiri merupakan versi SUV dari Ranger yang sudah dirilis tahun lalu. Berdasarkan teaser dan foto yang beredar, peluncuran secara global akan diadakan pada 1 Maret mendatang. Secara penampilan luar, Ford Everest terbaru diprediksi memiliki kemiripan dengan Ford Ranger. Pada bagian depan terlihat penggunaan lampu LED daytime running lights berb…

Paten Honda CR-V Terbaru Bocor, Begini Bentuknya

Artikel Oto – Honda CR-V generasi kelima yang telah beredar saat ini mulai memasuki usia 5 tahun sejak peluncurannya. Baru-baru ini muncul paten yang diduga Honda CR-V terbaru di internet. Menurut media lokal Creative 311, CR-V generasi terbaru ini akan diperkenalkan secara global pada akhir 2022, atau awal tahun depan. Berdasarkan gambar yang beredar, CR-V generasi terbaru terlihat memiliki garis body yang lebih kalem ketimbang versi yang saat ini beredar. Perubahan visual terlihat pada bagian d…

Ini Perbedaan Ganti dan Kuras Oli pada Transmisi Matik

Artikel Oto – Dalam memenuhi kebutuhan transportasi, masyarakat zaman sekarang rata-rata menggunakan mobil bertransmisi matik. Mobil bertransmisi otomatis tentunya lebih praktis digunakan dibandingkan dengan mobil bertransmisi manual. Namun, perawatan mobil otomatis tentunya berbeda dengan mobil manual. Pada mobil bertransmisi otomatis, terdapat pelumas khusus di dalamnya. Pelumas ini perlu dilakukan penggantian secara berkala. Ada dua cara perawatan pada oli transmisi, yaitu diganti atau dikuras…

Mengenal Fitur Baru Toyota Safety Sense 3.0 pada Voxy 2022

Artikel Oto – Selain hadir dengan desain baru dan fitur canggih yang dapat menunjang kenyamanan, Toyota Voxy generasi keempat juga hadir dengan beragam fitur keselamatan. Salah satu fitur keselamatan pada Voxy terbaru adalah Toyota Safety Sense (TSS) 3.0. TSS 3.0 sendiri merupakan varian tercanggih dari Advanced Driver Assistance Systems (ADAS) yang hadir di Indonesia. Teknologi ini telah dilengkapi oleh beberapa fitur, diantaranya adalah Pre-Collision System (PCS), Lane Tracing Assist (LTA), Dyn…