Hyundai Bakal Luncurkan Mobil Baru di IIMS 2023
Artikel Oto – PT Hyundai Motor Indonesia (HMID) dipastikan akan meluncurkan mobil baru di IIMS 2023. Pabrikan asal Korea Selatan tersebut telah mengunggah teaser yang memperlihatkan lampu depan dari produk barunya tersebut. Sebelumnya sempat berhembus kabar bahwa Hyundai akan membawa IONIQ 6 pada IIMS 2023. Kendaraan listrik tersebut sempat tertangkap kamera mendarat di Pelabuhan Tanjung Priuk, Jakarta Utara. Namun berdasarkan teaser video yang diunggah pada Instagram Hyundai Indonesia, model lam…