Otomotif

Toyota dan Honda Kembangkan Moving e, Kendaraan Pemasok Listrik

Artikel Oto – Toyota dan Honda menghadirkan inovasi menarik terkait pengembangan kendaraan listrik. Kedua pabrikan otomotif tersebut berkolaborasi menciptakan kendaraan pemasok listrik yang disebut Moving e. Kendaraan pemasok listrik ini berwujud bus yang bisa menyalurkan tenaga hidrogen, arus listrik, dan baterai portable. Seperti dilansir Liputan6.com yang mengutip Car and Bike, kedua perusahaan mulai melakukan demo dan pengujian kemampuan sistem saat menyalurkan listrik. Bisa digunakan kapan d…

Melihat Ubahan Peugeot 3008 Facelift, Ada Lima Varian Mesin

Artikel Oto – Peugeot 3008 generasi kedua resmi mendapatkan penyegaran alias facelift dengan beberapa ubahan. Ubahan tersebut mencakup berbagai sisi mulai dari eksterior hingga interior. Seperti dilansir kumparan yang mengutip Motor1, Peugeot 3008 facelift kini hadir dengan desain wajah yang sama seperti model Peugeot terbaru lainnya, yakni 208, 2008 dan 508. Pada bagian depannya, 3008 facelift hadir dengan grille terbaru yang mengusung gaya 3 dimensi dan punya bentuk sangat futuristik dan berbed…

Jeep Wrangler 4xe Mulai Dijajakan di Pasar Berikut Tahun Depan

Artikel Oto – Jeep Wrangler 4xe akan menjadi mobil hibrida dari Fiat Chrysler dengan tenaga baterai dan powertrains listrik penuh di seluruh jajarannya. Dilansir laman resmi perusahaan Minggu (6/9/2020), Wrangler yang dapat diisi ulang secara plug-in itu akan mulai dijual di Amerika, Eropa dan Tiongkok pada awal tahun depan. Jeep Wrangler 4xe dapat menempuh jarak 25 mil atau sekitar 40 kilometer dengan tenaga listrik sebelum mesin empat silinder turbocharged 2 liter mengambil alih. Pengemudi dapa…

Toyota Luncurkan New Yaris, Ini Bagian yang Mendapat Ubahan

Artikel Oto – PT Toyota Astra Motor memperkenalkan New Yaris yang kini hadir dengan beberapa ubahan di berbagai sisi. Mobil hatchback ini diklaim Toyota memiliki sensasi berkendara yang lincah dengan radius putar lebih pendek yaitu 5,1 meter. Eksterior New Yaris juga dibalut dengan desain baru, khususnya pada bagian depan seperti New Electrifying Front Looks pada tipe G. Sedangkan pada tipe TRD Sportivo, New Yaris telah dilengkapi dengan Attractive New Front Grille and Bumper, New Striking LED He…

Paketan Body Kit Chevrolet Corvette Stingray C8 Tembus Rp100 Jutaan

Artikel Oto – Bagi yang menyukai tampilan maskulin pada mobilnya, beberapa pabrikan ada yang sudah mendesain modelnya dengan tampilan seperti itu, misalnya Chevrolet Corvette Stingray C8. Lantaran tampilan Chevrolet Corvette Stingray C8 sudah cukup maskulin, tak heran jika sedikit ubahan bisa membuatnya tampilannya terlihat lebih agresif. Seperti dilansir GridOto, potensi yang begitu besar pada muscle car ini sukses memikat perusahaan pembuat body kit Pandem dan Rocket Bunny untuk bikin wide body…

Mercedes-Benz GLB Tertangkap Kamera Sedang Uji Jalan di Jakarta

Artikel Oto – Model terbaru Mercedes-Benz yakni GLB 200 tertangkap kamera sedang uji jalan di Jakarta. Mobil SUV berkapasitas 7 seater ini terlihat masih dibalut stiker kamuflase di seluruh body. Seperti dilansir Carvaganza, Mercedes-Benz GLB sendiri memang sudah dijanjikan pada awal tahun ini akan meluncur di Indonesia. Kehadirannya akan melengkapi jajaran SUV Mercedes di Indonesia, mulai dari GLA, GLC, GLE, dan GLS. Karena kemiripan desain dan kesamaan kapasitas kabinnya, GLB sampai dijuluki se…

Nissan Ungkap Rencana Luncurkan Mobil Sport Z Proto

Artikel Oto – Nissan mengumumkan akan segera meluncurkan model baru bernama Z Proto pada 16 September nanti. Pabrikan asal Jepang tersebut tampak ingin membangkitkan kembali kekuatan Z baru di mobil sport anyar mereka. Seperti dilansir Liputan6.com yang mengutip Carscoops, Nissan Z Proto akan diluncurkan di CDT, Nissan Paviliun, Yokohama, Jepang. Tidak ada detail lain yang diberikan dalam video tersebut, hanya terdapat gambar lampu LED yang dikelilingi kegelapan. Mengingat waktu peluncurannya, ma…

Tips Belajar Mengemudi Mobil Bagi Pemula, Perhatikan Hal Berikut

Artikel Oto – Mobil merupakan salah satu pilihan favorit masyarakat ketika mengendarai kendaraan pribadi. Karena lebih nyaman, moda transportasi ini menjadi pilihan banyak orang. Bagi yang ingin menjadikan mobil sebagai transportasi harian, ada baiknya mengetahui beberapa tips ketika belajar mengemudikan mobil agar aktivitas berkendara menjadi lebih nyaman. Tips pertama ketika belajar menyetir mobil adalah mulai membiasakan diri dengan suasana mengemudi. Bagi yang tak terbiasa duduk di penge…

Apa Efeknya Sering Mencampur Bahan Bakar Beda Oktan?

Artikel Oto – Hari ini isi Pertamax, pekan depan isi Pertalite. Bahkan terkadang tangki bahan bakar kendaraan juga diisi Premium. Seperti diketahui, ketiga jenis bensin itu mengandung nilai oktan yang berbeda. Lalu, apakah ada efek samping jika sering mencampur bahan bakar beda oktan? Menurut Kepala SPBU Pertamina MT Haryono, Paimin, mencampur berbagai jenis bensin dengan oktan yang berbeda sebenarnya sah-sah saja. Hanya saja, langkah tersebut tidak akan berpengaruh terhadap performa mesin atau m…

Melihat Kembali Alasan NMI Menyuntik Mati Nissan Juke di Indonesia

Artikel Oto – Nissan Kicks e-Power memang diproyeksikan sebagai pengganti Juke di Indonesia. Pihak Nissan Motor Indonesia (NMI) pun pernah menegaskan bahwa pihaknya tak akan membawa generasi terbaru Juke ke Indonesia. Dalam wawancara bersama Kompas.com, Isao Sekiguchi selaku Presiden Direktur NMI menuturkan salah satu alasan Nissan Juke generasi baru tak akan masuk ke Indonesia karena pihaknya menilai pasarnya kurang menjanjikan. “Saya tahu saat Nissan meluncurkan Juke beberap tahun lalu sempat m…