Mitsubishi Eclipse Cross Bakal Berbekal Teknologi PHEV
Artikel Oto – Sejak tahun 2017, Mitsubishi Eclipse Cross merupakan model yang meluncur dengan status global dan diposisikan sebagai crossover yang memadukan gaya ala coupe dengan kemampuan sport utility vehicle (SUV). Di Indonesia, Eclipse Cross baru dipasarkan pada 2019 lalu. Kali ini, Mitsubishi Motors Corporation (MMC) mengumumkan akan meluncurkan model baru dari Eclipse Cross. Seperti dilansir Kompas.com, rencananya Eclipse Cross akan mendapat desain ulang dan akan mengusung teknologi plug-in…