Asal Usul Nama Bayon, Mobil Baru Hyundai yang Segera Debut
Artikel Oto – Hyundai kabarnya segera memperkenalkan model terbarunya bernama Bayon yang masuk ke segmen crossover. Pada tahap pertama, model entry level ini akan debut di Eropa pada pertengahan 2021. Hyundai Bayon akan menjadi model yang sepenuhnya baru dan tambahan penting untuk jajaran SUV Hyundai saat ini. Hyundai Bayon akan bergabung dengan Kona, Tucson, NEXO dan Santa Fe, menjadi anggota terbaru dari jajaran SUV Hyundai. “Hyundai sudah sangat mapan di pasar SUV Eropa, dalam hal rangkaian mo…