Dokter di Swiss Dorong Kelompok Rentan COVID-19 Siapkan Pesan Terakhir
Jakarta - Para dokter di Swiss mendorong mereka yang rentan terhadap komplikasi infeksi COVID-19 untuk berjaga-jaga, merekam keinginan atau pesan terakhirnya. Hal ini disebut bertujuan memudahkan pelayanan di ICU bila suatu saat pasien jatuh sakit sampai kritis.Swiss Society for Intensive Care Medicine (SGI) menganjurkan orang-orang yang berusia di atas 60 tahun, memiliki diabetes, atau penyakit jantung bersiap menghadapi kondisi terburuk."Ini tidak hanya akan membantu kerabat Anda, tapi juga ti…