4 Cara Tingkatkan Kualitas Sperma Agar Pasangan Cepat Hamil
Jakarta - Bagi pasangan yang ingin segera memiliki keturunan, namun belum kunjung mendapatkannya, maka terdapat beberapa hal yang perlu diperhatikan. Salah satunya adalah kesehatan sperma pria.Sperma yang sehat bergantung pada sejumlah faktor, yakni kuantitasnya, kemampuan sperma untuk berenang, ukuran sperma, dan bentuk sperma. Gaya hidup dan kebiasaan sehari-hari bisa menjadi penentu jumlah sperma menjadi meningkat atau menurun.Untuk memastikan jumlah sperma yang diproduksi adalah sperma yang …