Kesehatan

Update COVID-19 RI 24 Desember: 784 Kasus Baru, Kasus Aktif Ada 20.680

Jakarta - Indonesia mencatat 784 kasus baru COVID-19 hari ini, Sabtu (23/12/2022). Seiring itu, terdapat kasus sembuh sebanyak 1.294 dan sebanyak 17 pasien COVID-19 meninggal dunia.Hari ini, kasus aktif COVID-19 di RI tercatat ada sebanyak 20.680 Kemudian hingga hari ini, RI telah mencatat total 6.715.586 kasus COVID-19 terkonfirmasi.Presiden RI Joko Widodo menyinggung potensi Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) dicabut, seiring melandainya kasus COVID-19 di Indonesia. Disebutkann…

5 Kasus Fenomenal gegara Oplas di 2022: Lucinta Luna ‘Gergaji’ Rahang

Jakarta - Mempunyai resolusi menjadi lebih baik menjadi keinginan semua orang. Beberapa dari mereka akan melakukan banyak cara untuk tampil dengan kondisi yang baru salah satunya dengan operasi plastik.Ini juga dilakukan oleh beberapa publik figur yang bahkan mengubah bentuk wajahnya dan mengeluarkan puluhan hingga ratusan juta untuk operasi plastik. Siapa saja itu? Ini 5 kasus operasi plastik paling fenomenal selama 2022.1. Lucinta Luna 'Gergaji' RahangLucinta Luna menjadi sorotan publik dengan…

Viral Usia Ideal Menikah Versi BKKBN, Lewat dari Itu ‘Kedaluwarsa’?

Jakarta - Usia ideal menikah versi BKKBN viral di media sosial. BKKBN sendiri mengkampanyekan usia ideal menikah untuk perempuan adalah 21 tahun sementara laki-laki 25 tahun.Usia ideal menikah tersebut mendapat respons beragam dari netizen. Hanya saja ada yang menuliskan menikah lewat di usia tersebut dianggap 'kedaluwarsa'.Padahal, Kepala BKKBN dr Hasto mengatakan kampanye usia ideal menikah tersebut menitikberatkan pada kemapanan calon pengantin, baik dari sisi fisik dan psikologis. BKKBN meny…

Khusus Pengidap Asam Urat, Catat Aturan Minum Allopurinol

Jakarta - Allopurinol merupakan obat yang digunakan untuk mengurangi kadar asam urat tinggi di dalam tubuh. Mengingat penumpukkan asam urat dalam tubuh dapat menyebabkan penyakit asam urat, artritis gout, batu ginjal, hingga saluran kemih. Penggunaan obat ini tentunya tak boleh sembarangan, sehingga pengidap perlu tahu lebih dulu aturan minum allopurinol.Sebab allopurinol adalah obat keras sehingga tidak boleh sembarangan didapatkan. Pengonsumsiannya juga harus berdasarkan resep dokter atau apot…

Dikaitkan Rumor Mahasiswa Unnes Meninggal, Makan Mi Instan Bisa Picu Kematian?

Jakarta - Belakangan ini heboh soal rumor kematian mahasiswa Universitas Negeri Semarang (Unnes) yang dikaitkan dengan kebanyakan begadang dan makan mi instan. Meskipun demikian, pihak Unnes pun sudah membantah terkait rumor yang beredar tersebut.Terlepas dari hal itu, apakah benar kebanyakan makan mi instan dan begadang bisa menyebabkan seseorang meninggal dunia?Menurut dokter spesialis penyakit dalam di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Sawah Besar, Jakarta Pusat, Andi Khomeini Takdir, makan mi i…

Bye-bye COVID, RS Darurat Wisma Atlet Tutup 31 Desember 2022

Jakarta - Pemerintah akan menghentikan operasional Wisma Atlet Kemayoran sebagai Rumah Sakit Darurat COVID-19 (RSDC). Penghentian operasional ini tertuang melalui surat bernomor kop B.404.N/KA BNPB/PD.01.02/11/202 yang diteken oleh Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Letjen TNI Suharyanto."Bersama ini kami sampaikan bahwa untuk operasional RSDC Wisma Atlet Kemayoran juga akan dihentikan operasionalnya per tanggal 31 Desember 2022," tulis surat edaran tersebut dikutip Sabtu, (24/1…

Situasi Darurat Bikin China ‘Menyerah’, Akhirnya Izinkan Vaksin COVID Impor

Jakarta - China dikabarkan akan mendapatkan kiriman stok vaksin Jerman BioNTech. Diungkapkan juru bicara (jubir) Pemerintah Jerman pada Rabu (21/12/2022), vaksin asing yang diterima China ini ditujukan untuk ekspatriat Jerman.Dikutip dari Reuters, tidak ada detail mengenai tanggal pengiriman dan jumlah vaksin yang didistribusikan. Namun diperkirakan, jumlah vaksin yang dikirim berkisar 20.000 dosis. Di sisi lain, Pemerintah Jerman memperkenankan orang asing selain warga Jerman untuk mengakses ga…

Picu Eks Asisten Panji Petualang Meninggal, Sefatal Ini Efeknya Digigit Kobra

Jakarta - Eks asisten Panji Petualang, Alprih Priyono, meninggal di usia 26 tahun imbas dipatuk baby king cobra atau bayi ular kobra. Ibunda Alprih, Iroh (68), menyebut sang anak awalnya ingin mengevakuasi ular kobra tersebut lantaran masuk ke pemukiman warga. Tak terduga, ular itu malah menggigit jari telunjuk kanan Alprih."Meninggal dunia di Bunut (RSUD Syamsudin). Kejadiannya (dipatuk ular) bukan di rumah, lagi rescue di Gang Lipur. Jadi warga sini sudah tahu kalau Apih (panggilan Alprih) bis…

Korsel Hadapi Krisis Baru, Banyak Pria Jomblo ‘Mati Kesepian’

Jakarta - Korea Selatan adalah salah satu dari beberapa negara Asia termasuk Jepang dan China yang menghadapi penurunan demografis, dengan jumlah penduduk yang memiliki bayi lebih sedikit dan melahirkan di kemudian hari.Dikutip dari CNN bahwa tingkat kelahiran negara terus menurun sejak 2015, para ahli menyalahkan berbagai faktor seperti tuntutan budaya kerja, kenaikan biaya hidup, dan upah yang stagnan karena menunda orang untuk menjadi orang tua.Salah satu faktor yang juga memengaruhi penuruna…

Dokter Ungkap Fakta soal Susu Beruang yang Disebut Bisa Membersihkan Paru-paru

Jakarta - Beredar rumor yang mengungkapkan bahwa susu beruang bisa menyembuhkan penyakit, termasuk membersihkan paru-paru bagi perokok. Saking populernya rumor tersebut, banyak masyarakat yang miskonsepsi terkait susu beruang.Susu beruang sendiri merupakan produk susu sapi steril yang disajikan dalam kemasan kaleng. Lebih dikenal dengan 'susu beruang' karena maskot atau ikon beruang yang ada di bagian kalengnya.Benarkah Bisa Membersihkan Paru-paru?Sebagaimana diketahui, saluran pernapasan pada p…