Kesehatan

Pengidap Asam Urat Perlu Tahu, Ini Efek Samping Allopurinol yang Harus Diperhatikan

Jakarta - Terdapat sejumlah efek samping allopurinol yang perlu diketahui. Pasalnya, allopurinol tak bisa sembarang dikonsumsi bagi pengidap asam urat lantaran termasuk obat keras, sehingga untuk mengonsumsinya harus sesuai dengan aturan dari dokter maupun apoteker.Ketika diminum secara teratur, allopurinol dapat membantu mencegah kerusakan pada persendian. Akan tetapi, dokter biasanya tidak meresepkan obat ini kepada pengidap serangan asam urat mendadak karena tidak dapat meredakan nyeri akut.S…

5 Sayuran yang Tidak Boleh Dimakan Pengidap Diabetes, Ada Kentang dan Jagung

Jakarta - Kebanyakan orang akan merekomendasikan rutin mengonsumsi sayur kepada pengidap diabetes. Pada hakikatnya sayur memang sangat bermanfaat untuk menjaga kesehatan tubuh. Namun, ternyata ada jenis sayuran yang tidak boleh dimakan oleh pengidap diabetes, yakni sayuran yang mengandung tepung tinggi (strachy vegetables).Sayuran bertepung tinggi mengandung karbohidrat yang lebih banyak daripada jenis sayuran lain, seperti brokoli, selada, dan kale. Akibatnya, pati (karbohidrat) dalam sayuran t…

Jual Rokok Ketengan Bakal Dilarang, Bisa Seperti Ini Efeknya?

Jakarta - Pemerintah rencananya bakal melarang penjualan rokok ketengan atau batangan di 2023. Menurut Ketua YLKI Tulus Abadi langkah ini sangat efektif dipilih untuk menekan konsumen rokok di rumah tangga hingga kelompok usia anak.Selama ini, kenaikan cukai rokok saja, tidak mampu menurunkan tren perokok di kalangan tersebut. Karenanya, kebijakan pelarangan rokok ketengan tentu efektif menghalang konsumen yang masih membelinya dengan alasan harga lebih murah.''Ini kebijakan yang patut diapresia…

Fakta-fakta Suti Karno Hadapi Diabetes sampai Putuskan Amputasi Kaki

Jakarta - Aktris senior Suti Karno atau yang juga dikenal sebagai Atun dalam sinetron 'Si Doel Anak Sekolahan' bercerita mengenai perjuangannya melawan diabetes yang telah ada selama 18 tahun.Suti menyebutkan diabetes yang dialaminya sudah ada sejak muda dulu. "Saya diabetes itu udah hampir 18 tahun, hal itu kan karena kesalahan kita waktu muda, nggak pernah dengerin orang tua ngomong," jelasnya dalam acara Rumpi Trans TV beberapa waktu lalu.Ia meyakini, diabetes yang diidapnya dipicu oleh fakto…

‘Tsunami’ COVID-19 Landa Jepang, Anak Sehat Meninggal Tertular Omicron

Jakarta - Giliran Jepang melaporkan kekhawatiran tren kasus COVID-19. Pasalnya, sejumlah anak-anak dalam kondisi sehat meninggal usai terinfeksi varian Omicron.Dikutip dari Japan Times, survei menunjukkan sekitar setengah dari bayi dan anak yang meninggal akibat COVID-19 tidak punya riwayat penyakit penyerta. Tren ini meningkat dari akhir tahun lalu yakni hanya tiga pasien COVID-19 meninggal di bawah usia 20 tahun, sebelum Omicron menyebar.Menurut National Institute of Infectious Diseases, kasus…

Apakah Pare Menyebabkan Asam Urat? Awas Termakan Hoax, Ini Penjelasannya

Jakarta - Penyebab asam urat tinggi kerap kali dicari oleh banyak orang. Kondisi ini tak hanya menjangkiti mereka yang berusia tua atau lanjut usia, tetapi juga bisa menyerang usia muda. Adapun salah satu faktor pemicu asam urat adalah makanan tertentu. Lantas, apakah pare menyebabkan asam urat?Sebagaimana diketahui, penyakit asam urat atau disebut gout merupakan salah satu jenis radang sendi yang terjadi karena adanya penumpukan kristal asam urat. Kondisi ini dapat terjadi pada sendi manapun, n…

Pria Ini Dapat Ganti Rugi Rp 1 M usai Dokter Potong Habis Penisnya

Jakarta - Sebuah rumah sakit di Prancis harus membayar ganti rugi pada pasiennya sebesar $65.000 atau sekitar 1 miliar rupiah. Hal ini dilakukan setelah terjadinya kesalahan penanganan terhadap pasiennya itu.Awalnya, seorang pria yang tidak disebutkan namanya itu didiagnosis mengalami karsinoma. Itu merupakan kanker yang terbentuk di jaringan epitel yang melapisi sebagian besar organ manusia.Dalam upaya penanganannya, ahli urologi di rumah sakit tersebut berusaha mengeluarkan tumor yang ada di t…

‘Mati Kesepian’ Landa Korsel, 2 dari 5 Warga Diprediksi Hidup Sendiri di 2050

Jakarta - Polemik krisis demografi di Korea Selatan terbilang serius. Baru-baru ini studi menunjukkan ribuan paruh baya meninggal kesepian, jasad baru ditemukan setelah berhari-hari atau berminggu-minggu tewas.Menurut statistik nasional Korsel, orang yang hidup sendiri di 2021 sebanyak 7,2 juta. Prediksinya, di tahun 2050 tren itu bakal meningkat hingga dua kali lipat seiring dengan tingkat kesuburan di Korsel mencetak rekor terendah di dunia.Diartikan pula, dua dari setiap lima orang di Korsel …

Komentar Dokter Paru soal Jokowi Bakal Larang Rokok Dijual Ketengan

Jakarta - Presiden Joko Widodo baru saja mengeluarkan keputusan terkait larangan penjualan rokok batangan atau rokok 'ketengan'. Hal tersebut tertuang dalam Keputusan Presiden Nomor 25 Tahun 2022 tentang Program Penyusunan Peraturan Pemerintah Tahun 2023."Pelarangan penjualan rokok batangan," tulis Keppres Nomor 25 Tahun 2022 yang diunggah di situs resmi Kementerian Sekretariat Negara.Seperti diketahui, prevalensi perokok anak cenderung meningkat tiap tahun. Meski ada regulasi terkait cukai temb…