Jual Rokok Ketengan Bakal Dilarang, Mempan Kurangi Perokok Remaja?
Jakarta - Peneliti Prof Zubairi Djoerban ikut buka suara soal wacana kebijakan larangan ketengan di 2023 mendatang. Menurutnya, perlu adanya evaluasi jika maksud dari kebijakan itu adalah penurunan konsumen rokok di kelompok masyarakat miskin atau usia anak remaja."Ketengan nggak boleh tapi satu dus boleh karena lebih mahal? Pada prinsipnya tujuannya dievaluasi, kalau bener bahwa ketengan itu terbukti mengurangi rokok pada kelompok miskin ya lanjut tapi tetap harus dievaluasi dengan asumsi itu,"…
