PPKM Resmi Dicabut, Sewaktu-waktu Bisa Diterapkan Lagi Jika Kondisinya Begini
Jakarta - Pemerintah RI telah resmi mencabut Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM). Namun Menteri Dalam Negeri (Mendagri) RI Tito Karnavian menegaskan, PPKM masih bisa diberlakukan kembali jika jumlah kasus COVID-19 di Indonesia naik lagi secara signifikan."Tidak berarti pandemi selesai, jadi jangan sampai kita euforia," tegasnya dalam siaran langsung konferensi pers di YouTube Sekretariat Presiden, Jumat (31/12/2022)."Kemudian terakhir juga dalam instruksi ini kami sampaikan bahwa …
