Prediksi AS Roma vs Bayer Leverkusen – Liga Europa
755Sports.id – AS Roma akan meladeni Bayer Leverkusen pada leg pertama semifinal Liga Europa 2022/23. Pertandingan ini akan digelar di Stadio Olimpico pada Jumat (12/05) pukul 02:00 WIB. Jose Mourinho meraih kesuksesan besar pada periode pertamanya menjabat sebagai manajer AS Roma. Ia mengantarkan Il Lupi meraih gelar juara UEFA Conference League musim 2021/22. Itu menjadi gelar pertama bagi tim asal ibukota Italia tersebut di pentas Eropa. Kini, The Special One bertekad untuk membawa timnya men…