Olah Raga

Borneo FC Mulai Bidik Eks Pemain Sayap Persebaya

755Sports.id – Persaingan di bursa transfer pemain Liga 1 Indonesia semakin memanas belakangan ini. Klub-klub elite berlomba-lomba untuk memburu pemain berbakat guna memperkuat skuad mereka. Salah satu contoh adalah Borneo FC yang kini tengah mengincar mantan pemain sayap Persebaya Surabaya untuk melengkapi komposisi timnya. Tak dapat dipungkiri bahwa Pesut Etam cukup serius dalam mempersiapkan tim terbaik guna melancarkan serangan yang efektif dan meningkatkan performa mereka di Liga 1 Indonesi…

Hasil Ligue 1 Prancis: PSG 5-0 Ajaccio

755Sports.id – Bermain di Stadion Parc des Princes, PSG melumat Ajaccio dengan kemenangan meyakinkan 5-0 dalam lanjutan pekan ke-35 Ligue 1 2022/23, Minggu (14/5) dini hari WIB. Kemenangan gemilang ini dipersembahkan lewat gol yang dicetak oleh Fabian Ruiz (22′), Achraf Hakimi (33′). Brace dari Kylian Mbappe (47′, 54′), serta gol bunuh diri yang dilakukan oleh Mohamed Youssouf (73′). Dengan hasil ini, Les Parisiens semakin mendekati perolehan trofi juara. Skuad Christhophe Galtier tersebut kini …

Hasil Real Madrid 1-0 Getafe – La Liga

755Sports.id – Pada pekan ke-34 La Liga 2022/23, Real Madrid berhasil mengamankan kemenangan tipis 1-0 atas Getafe di Santiago Bernabeu, Minggu (14/5) dini hari WIB. Duel ini berlangsung sengit dan berakhir dengan keunggulan tuan rumah. Gol yang menjadi penentu kemenangan Real Madrid dicetak oleh Marco Asensio di babak kedua. Gol tunggal tersebut menjadi cukup bagi Los Blancos untuk meraih tiga poin dalam laga ini. Dengan kemenangan ini, skuad Carlo Ancelotti sukses menempati posisi kedua di kla…

Hasil Serie A: Spezia 2-0 AC Milan

755Sports.id – AC Milan mengalami kekecewaan besar saat menghadapi Spezia di giornata ke-35 Serie A 2022/23, Sabtu (14/5) malam WIB. Jalani laga tandang ke Stadio Alberto Picco, Rossoneri harus mengakui keunggulan Spezia dengan skor 2-0. Meskipun kedua tim saling memberikan tekanan, tak ada gol yang tercipta pada 45 menit pertama pertandingan. Spezia akhirnya sukses memperoleh kemenangan setelah Przemyslaw Wisniewski dan Salvatore Esposito mencatatkan namanya di papan skor pada paruh kedua perta…

Oleksandr Zinchenko Cedera, Arsenal Sial Di Waktu Krusial

755Sports.id – Arsenal kini menjadi penghalang nyata bagi Manchester City untuk mematenkan gelar juara Premier League musim ini sebab selisih poin keduanya sangat tipis. Namun sayang, di waktu yang krusial, The Gunners justru ketiban sial karena Oleksandr Zinchenko alami cedera yang membuatnya harus beristirahat sampai akhir musim. Pastinya ini menjadi kerugian tersendiri bagi klub yang bermarkas di Emirates Stadium tersebut, mengingat sekarang adalah waktu yang krusial. Bila Arsenal lengah…

Kim Min-Jae Masih Ingin Bertahan Bersama Napoli

755Sports.id – Kabar terbaru menyebutkan bahwa bek tengah andalan Napoli, Kim Min-Jae tengah menjadi buruan beberapa klub besar Eropa. Namun pemain asal Korea Selatan ini tampaknya masih ingin terus mengabdi bersama I Partenopei di musim akan datang. Kim Min-Jae sukses menarik perhatian banyak klub elite berkat penampilan impresifnya bersama Napoli pada musim ini. Berkat keberadaannya sebagai pilar pertahanan, Napoli berhasil merebut gelar Scudetto dengan status sebagai tim yang memiliki lini be…

Nantes Kembali Digugat Cardiff Atas Kasus Emiliano Sala

755Sports.id – Baru-baru ini Nantes digugat Cardiff kembali karena kasus yang menimpa Emiliano Sala. Klub Prancis tersebut diminta ganti rugi atas kerugian yang diderita oleh klub asal Liga Championship itu. Jika tuntutan diterima, dapat dipastikan jika Les Canaris harus mengeluarkan biaya yang sangat besar. Awal tahun 2019 lalu, The Bluebirds merekrut Emiliano Sala dari Nantes. Namun transfer tersebut urung terjadi lantaran sang pemain tewas dalam kecelakaan pesawat saat perjalanan ke Ingg…

Prediksi Everton vs Manchester City – Premier League

755Sports.id – Pada pekan ke-36 Premier League 2022/2023, Manchester City akan bertandang ke Goodison Park markas dari Everton. Laga ini akan disiarkan secara langsung oleh Vidio pada hari Minggu (14/5), malam WIB. The Citizen memiliki misi untuk meraih kemenangan, mempertahankan posisi puncak klasemen, dan mendekatkan diri ke gelar juara. Selain itu, kemenangan ini akan menjadi modal berharga sebelum menghadapi Real Madrid di laga penentuan Liga Champions tengah pekan mendatang. Performa Everto…

Prediksi Spezia vs AC Milan – Serie A

755Sports.id – Dalam laga pekan ke-35 Serie A 2022/23, AC Milan akan meladeni tantangan dari tim papan bawah Spezia di Stadio Alberto Picco. Pertemuan keduanya akan disiarkan secara langsung oleh Vidio pada Sabtu (13/5) malam WIB. Kendati peluang AC Milan untuk menembus final Liga Champions musim ini terancam usai menelan kekalahan 0-2 dari Inter Milan pada pertemuan pertama. Rossoneri tetap harus berjuang keras untuk mengamankan posisi di empat besar Serie A. Menyusul kegagalan tersebut, Milan …

Prediksi Chelsea vs Nottingham Forest – Premier League

755Sports.id – Pekan ke-36 Premier League 2022/23 akan menyuguhkan pertandingan seru antara Chelsea dan Nottingham Forest di Stamford Bridge. Laga yang dijadwalkan mulai pada Sabtu (13/5) malam WIB ini akan menjadi ujian bagi The Blues untuk menunjukkan konsistensi mereka. Chelsea baru saja meraih kemenangan perdananya di bawah asuhan pelatih interim Frank Lampard. Namun, pertanyaan besar mengenai konsistensi tim tetap menghantui The Blues yang sebelumnya mengalami enam kekalahan beruntun. Di pe…