Olah Raga

Prediksi Sevilla vs AS Roma – Liga Europa

755Sports.id – Sevilla akan menghadapi AS Roma pada final Liga Europa 2022/23. Pertandingan ini akan digelar di Puskas Arena, Budapest, Hungaria, pada Kamis (01/06) pukul 02.00 WIB dan disiarkan secara langsung di SCTV. Kedua tim sangat termotivasi untuk memenangkan pertandingan ini. Selain berhak membawa pulang trofi Liga Europa, pemenang juga akan mendapatkan tiket ke Liga Champions musim depan. Seperti diketahui, Sevilla dan AS Roma sudah tidak bisa meraih tiket tersebut melalui jalur liga. S…

Kylian Mbappe Kembali Menjadi Pemain Terbaik Ligue 1

755Sports.id – Lagi-lagi Kylian Mbappe menjadi pemain terbaik Ligue 1 untuk musim ini. Sang pemain memang selalu tampil apik dan berperan besar dalam kemenangan yang dicatatkan klubnya. Penghargaan itu diberikan setelah PSG dinobatkan sebagai pemenang Liga Prancis musim 2022/23 beberapa waktu lalu. Les Parisiens kembali meraih trofi Liga Prancis saat menahan imbang Strasbourg pada, Minggu (28/5). Pasalnya jumlah poin milik klub tersebut sudah tidak akan terkejar di musim yang hanya tersisa 1 lag…

Igor Tudor Belum Tanggapi Tawaran Kontrak Baru Marseille

755Sports.id – Igor Tudor belum menanggapi tawaran kontrak baru yang diajukan oleh Marseille beberapa waktu lalu. Padahal pihak klub telah mengajukan kontrak yang lebih baik pada pelatih Kroasia itu dibandingkan dengan sebelumnya. Namun hingga saat ini belum mendapatkan respon. Manajer asal Kroasia itu resmi melatih klub Marseille pada tanggal 4 Juli 2022 lalu. Pelatih tersebut datang ke Stadion Velodrome untuk menggantikan Jorge Sampaoli yang keluar beberapa waktu sebelumnya. Meskipun baru satu…

Silverio Junio Datang, Borneo FC Akan Pinjamkan Julio Cesar

755Sports.id – Pesut Etam sepertinya benar-benar bersungguh-sungguh untuk memperbaiki lini pertahanan di Liga 1 Indonesia musim mendatang. Hal tersebut tampak jelas dengan sikap Borneo FC yang mendatangkan Silverio Junio untuk mengisi kebutuhan pemain asingnya. Sesuai dengan regulasi terbaru yang diterapkan oleh PSSI. Akan tetapi, kedatangan pemain asal Portugal tersebut ke Stadion Segiri ternyata juga diiringi dengan isu kurang sedap yang menimpa salah seorang pemain lamanya. Tepatnya tentang J…

Edin Terzic Hampa, Dortmund Gagal Juarai Bundesliga

755Sports.id – Ibarat kata trofi kejuaraan sudah ada di depan mata, namun dewi fortuna tidak berpihak juga. Barangkali itu sangat tepat untuk menggambarkan kabar mengejutkan Borussia Dortmund gagal juarai Bundesliga Jerman musim ini. Padahal, tim ini hanya perlu memenangkan pertandingan pamungkas yang dilakoni, apalagi di kandangnya sendiri. Sayangnya, hal tersebut tidak dapat diraih oleh Die Borussen karena ternyata terlalu dini untuk menyimpulkan kekuatan lawan. Akibatnya skuad asuhan Edin Ter…

Real Madrid Cari Striker Pengganti Karim Benzema?

755Sports.id – Real Madrid telah menghabiskan beberapa tahun terakhir untuk tak mengganti pemain di posisi striker. Musim ini, striker baru Los Blancos dirumorkan akan segera hadir untuk gantikan sang andalan, Karim Benzema. Seorang pemain yang diyakini efektif untuk melapisi sekaligus menggantikan Benzema akan hadir untuk El Real. Siapa pemain tersebut? Simak ulasan berikut! Striker Baru Madrid Tak Asing Real Madrid pernah memiliki sosok pengganti yang layak bagi Benzema, yaitu Alvaro Morata ya…

Diminati Banyak Klub, City Ogah Lepas Julian Alvarez

755Sports.id – Harapan klub-klub peminat Julian Alvarez untuk merealisasikan transfer ini di musim panas mendatang dipastikan tidak akan terwujud. Manchester City selaku klub pemilik sang bomber menegaskan pihaknya enggan untuk melepas pemain berusia 23 tersebut. Alvarez adalah salah satu wonderkid Argentina saat ini. Ia direkrut Manchester City pada musim dingin Januari 2022 lalu dari River Plate dengan biaya transfer 21,5 juta Euro.  Namun, kala itu sang pemain tidak langsung menjadi bagi…

Jules Kounde Jadi Rebutan Liverpool dan Manchester United

755Sports.id – Bek Barcelona, Jules Kounde, saat ini sedang dikaitkan dengan pintu keluar Camp Nou. Pemain asal Perancis itu kabarnya menjadi incaran dua klub raksasa Premier League, Liverpool dan Manchester United. Barcelona mendatangkan Kounde dari Sevilla pada musim panas tahun 2022 kemarin. Mereka menebusnya dengan harga 50 juta Euro yang menjadikannya sebagai salah satu bek termahal dunia saat ini. Blaugrana mendapatkan pemain berusia 24 tahun itu dengan susah payah. Pasalnya, kala itu mere…

Target PSSI: Timnas Indonesia Imbang Lawan Argentina

755Sports.id – Pecinta sepak bola Indonesia saat ini sedang menantikan sebuah duel bersejarah bagi timnas Indonesia. Skuat Garuda dijadwalkan menghadapi juara Piala Dunia 2022, Argentina, pada 19 Juni 2023 mendatang. Kepastian Marc Klok cs menghadapi Argentina menjadi kado terindah lainnya bagi pecinta sepak bola tanah air setelah keberhasilan Timnas Indonesia mengunci medali emas di SEA Games 2023. Pertandingan melawan Argentina akan digelar di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta P…

Napoli Siap ‘Habis-Habisan’ Pertahankan Victor Osimhen

755Sports.id – Napoli tidak akan merelakan kepergian Victor Osimhen di bursa transfer musim panas mendatang. Mereka akan melakukan segala cara agar bomber andalan mereka itu tetap bertahan di kota Naples. Osimhen memang diprediksi menjadi properti panas di bursa transfer mendatang. Ia tampil impresif bersama Napoli dalam beberapa musim terakhir. Bahkan, di musim 2022/23 ini ia menjadi salah satu penyerang tersubur di Eropa dengan torehan 30 gol dan lima assist dari 38 penampilan di semua kompeti…