Olah Raga

Komentar Ronaldo Soal Messi dan Benzema Menuju Arab Saudi

755Sports.id – Cristiano Ronaldo akhirnya buka suara mengenai rumor beberapa ‘temannya’ akan menyusul bermain di Arab Saudi. Pemain berusia 38 tahun tersebut menilai hal itu akan sangat bagus untuk perkembangan Saudi Pro League. Sejauh ini sudah ada dua pemain bintang yang santer dirumorkan akan melanjutkan karirnya di Arab Saudi. Kedua pemain tersebut cukup familiar bagi CR7 yaitu Karim Benzema dan Lionel Messi. Rumor ini berpotensi besar bakal terwujud. Sebab, Benzema dan Messi akan habis kont…

AS Roma Terpaksa Jual Tammy Abraham Demi FFP

755Sports.id – AS Roma dihadapkan dengan situasi yang cukup pelik jelang bursa transfer musim panas 2023 ini. Klub yang bermarkas di Stadio Olimpico itu harus menjual Tammy Abraham demi mematuhi aturan FFP. Setelah menjalani musim yang kurang berkesan di Chelsea, Abraham akhirnya memilih untuk menerima pinangan AS Roma. Ia dibeli pada musim panas tahun 2021 lalu dengan mahar transfer sebesar 41 juta Euro. Performa pemain asal Inggris itu begitu memukau di musim perdananya membela AS Roma. Ia ber…

PSG Incar Martin Odegaard Di Bursa Transfer Mendatang

755Sports.id – PSG incar Martin Odegaard untuk direkrut saat bursa transfer musim panas dibuka. Pemain tersebut dianggap sangat cocok untuk bisa memperkuat lini tengah Les Parisiens. Namun pihak klub harus bisa membujuk sang pemain beserta klub pemiliknya untuk bisa membawanya ke Parc de Princes. Gelandang asal Norwegia tersebut merupakan sosok pemain penting untuk Arsenal dalam beberapa musim berakhir. Sang pemain juga ambil bagian dalam kesuksesan klubnya mendapat tiket Liga Champions di …

Respon Klub Pada Format Baru Di Kompetisi Liga 1

755Sports.id – Respon klub pada format baru yang mulai diterapkan pada kompetisi Liga 1 musim depan berbeda-beda. Beberapa diantaranya menyambut hangat perubahan tersebut, namun ada juga yang menolaknya. Meskipun begitu, dipastikan format itu akan dipakai ketika kompetisi resmi dimulai nantinya. Sebelumnya, PSSI bersama PT. LIB telah mengumumkan jika Liga 1 akan dimulai pada tanggal 1 Juli nanti. Majunya jadwal kick off dilakukan untuk memperpanjang periode kompetisi sehingga tidak ada penu…

PSM Makassar Masih Pertahankan Donald Bisaa

755Sports.id – Juara Liga 1 musim lalu, PSM Makassar masih akan pertahankan Donald Bissa untuk melengkapi skema yang dibuat oleh pelatih Bernardo Tavares. Padahal di musim lalu, sang pemain hanya mendapatkan menit bermain yang terbilang sedikit dibandingkan dengan andalan lini serang yang lainnya. Sontak hal ini menuai sorotan dari para suporter. Apalagi di tengah kenyataan bahwa kompetisi yang dilakoni musim depan jelas lebih padat. Belum ditambah dengan kabar miring mengenai hengkangnya sang s…

Bayern Munchen Inkonsisten, Thomas Muller Minta Maaf

755Sports.id – Dapat dikatakan penampilan Bayern Munchen inkonsisten di paruh musim kompetisi sepak bola nomor satu Bundesliga Jerman 2022/2023 ini. Hal tersebut membuat sang andalan yakni Thomas Muller meminta maaf kepada para pendukungnya karena merasa tidak dapat memberikan yang terbaik seperti ekspektasi. Terlebih dengan mempertaruhkan gelar di tangan sang rival Borussia Dortmund. Walaupun akhirnya, sang raksasa Die Roten berhasil menjadi juara di akhir laga, itu sama sekali tidak mengu…

Kepergian Beberapa Pemain Real Madrid Di Musim Panas

755Sports.id – Musim panas kali ini akan dipenuhi dengan kepergian pemain Real Madrid secara signifikan. Karena beberapa anggota skuad utama Carlo Ancelotti kemungkinan akan hengkang selama jendela transfer. Mulai dari inkonsisten, penurunan performa, hingga usia yang tak mampu mengimbangi keinginan Don Carlo. Siapa saja pemain yang akan hengkang dari Santiago Bernabeu? Berikut adalah ulasannya! Kepergian Para Pemain Real Madrid Mariano Diaz sudah dipastikan pergi pada akhir Juni usai kontr…

Jude Bellingham Batal ke Madrid karena Harus Operasi?

755Sports.id – Spekulasi mengenai masa depan Jude Bellingham masih belum berakhir. Kini, pemain berusia 19 tahun tersebut dikabarkan harus naik ke meja operasi. Hal tersebut berpotensi mengganggu proses kepindahannya ke Real Madrid. Bellingham diprediksi akan menjadi properti panas di bursa transfer mendatang. Bukan tanpa alasan, sang pemain memang tampil impresif bersama Borussia Dortmund di usia yang masih sangat muda. Pemain jebolan akademi Birmingham itu mencatatkan sebanyak 42 penampilan di…

Arema FC Nantikan Kedatangan Gelandang Timnas Kamerun

755Sports.id – Manajer Arema FC, Wiebie Dwi Andriyas, mengungkapkan persiapan timnya jelang BRI Liga 1 2023/24. Dalam proses perekrutan pemain asing, sang manajer mengungkapkan bahwa pihaknya saat ini sedang menunggu kedatangan pemain timnas Kamerun. Singo Edan terus berbenah setelah tampil kurang maksimal di Liga 1 musim lalu. Mereka harus puas hanya finis di peringkat ke-12 klasemen. Evan Dimas cs hanya mampu mengumpulkan 42 poin dari 34 pertandingan, dengan rincian 12 kemenangan, 6 imbang, da…

Gagal di Liga Europa, Jose Mourinho Ungkap Masa Depannya

755Sports.id – Manajer AS Roma, Jose Mourinho, memberikan bocoran mengenai masa depannya di klub ibukota Italia tersebut. Hal ini ia ungkapkan setelah menderita kekalahan dari Sevilla di final Liga Europa, Kamis (01/06) dini hari WIB. AS Roma sebenarnya punya peluang besar untuk membawa pulang trofi Liga Europa ke Italia. Mereka berhasil unggul terlebih dahulu melalui aksi Paulo Dybala di babak pertama. Namun, Sevilla kemudian bangkit dan berhasil menyamakan kedudukan di awal babak kedua. Pertan…