Jawab Yasonna, Demokrat Tegaskan Tak Tuding Pemerintah soal KLB

Lihat video lengkapnya di situs 20 detik com
Partai Demokrat menjawab Menteri Hukum dan HAM Yasonna Laoly yang meminta agar tidak menuding pemerintah terkait kisruh partai. Partai Demokrat mengatakan, pihaknya tidak pernah menuding, justru sangat percaya dengan pemerintah saat ini.
Terima kasih telah membaca artikel