berita detik

Gempa Kembar Guncang Banten Bikin Gempar

Jakarta - Dalam kurun waktu kurang dari 2 menit terjadi 2 gempa yang mengguncang wilayah Banten yang bahkan terasa hingga di Jakarta. Setelahnya menyusul gempa berkekuatan lebih kecil yang sempat membuat panik warga.Awalnya dilaporkan Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) melalui @infoBMKG, gempa pertama terjadi pada 10.48 WIB dengan titik koordinat 6,54 Lintang Selatan dan 105,47 Bujur Timur. Berselang 2 menit kemudian atau pada 10.50 WIB, terjadi gempa lainnya dengan titik yang …

Penampakan Arus Balik Lebaran di Tol Cipularang Malam ini

detikFlash Arus kendaraan terlihat mulai padat di Tol Cipularang pada Minggu (23/5) malam seiring dengan arus balik Lebaran. Kendaraan dari Bandung menuju Jakarta terpantau ramai di Purwakarta, jawa Barat. 543 Views Minggu, 23 Mei 2021 22:12 WIB Embed Video <input type="text" value="" disabled="disabled"> Dian Firmansyah - 20DETIK…

Anggota DPRD Jatim Hajatan 3 Hari, Ini Kata Satgas COVID-19 Situbondo

Situbondo - Anggota DPRD Jatim, Zeiniye menggelar hajatan selama 3 hari. Ketua Satgas COVID-19 Situbondo, Karna Suswandi mengatakan, hajatan tersebut menerapkan prokes."Kebetulan saya juga hadir di acara itu. Menurut saya, prokesnya sudah ketat. Bahkan, super ketat," kata Karna yang juga Bupati Situbondo saat dihubungi detikcom, Minggu (23/5/2021).Menurutnya, dalam hajatan tersebut semua tamu dilarang berjabat tangan. Kemudian tamu undangan yang lupa membawa masker juga diberi masker. Semua tamu…

RW Cilangkap Ngaku Kesulitan Bujuk Warga Positif COVID-19 ke Wisma Atlet

Jakarta - Ketua RW 03 Cilangkap Jakarta Timur, Rosadi, mengatakan pihaknya berencana merujuk 51 dari 104 warga RT 03 yang positif COVID-19 ke RSDC Wisma Atlet, Kemayoran. Tapi warga menolak bahkan ada yang hingga marah-marah."Ada sampai marah-marah, macam-macam lah. Upaya kita kader-kader, Satpol PP dibantu kepolisian TNI ada dari semua pihak yang memberikan pemahaman supaya di bawa ke Wisma Atlet. Maksudnya kita supaya dia sehat dan di Wisma Atlet jauh lebih nyaman dan enak sekaligus masalah Ke…

Dubes RI Sebut Pemerintah Arab Saudi Belum Umumkan Kuota Haji 1442 H

Jakarta - Duta Besar RI untuk Arab Saudi Agus Maftuh Abegebriel merespons informasi beredarnya ketentuan jumlah jemaah haji 1442 hijriah. Agus menegaskan sampai saat ini belum ada pengumuman resmi terkait haji oleh pemerintah Arab Saudi."Saat ini telah beredar di berbagai media massa nasional di Indonesia bahwa Pemerintah Arab Saudi telah menetapkan jumlah jemaah haji 1442 H/ 2021 M akan berjumlah 60 ribu orang saja," kata Agus, dalam keterangan tertulisnya, Minggu (23/5/2021)."Media-media terse…

Rayakan Usia 80 Tahun, Mien Uno Akui Tak Rasakan Perbedaan Umur

Jakarta - Minggu (23/5), Ibunda Sandiaga Uno, Mien Uno genap berusia 80 tahun. Di perayaan ulang tahunnya, Mien mengaku tak merasakan banyak perbedaan umur. Lalu apa tips tetap sehat di usia delapan dekade ala Mien Uno? #div-gpt-ad-1572507980488-0 iframe{ border: 0px; vertical-align: bottom; position: fixed !important; z-index: 1 !important; left: 0px; right: 0; margin: auto; } (/)…

PSBB Proporsional di Jabar Diperpanjang hingga 31 Mei 2021

Bandung - Pemberlakuan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) Proporsional di Jawa Barat diperpanjang hingga 31 Mei 2021. Kebijakan tersebut tertuang dalam Keputusan Gubernur (Kepgub) Jabar Nomor: 443/Kep.263-Hukham/2021 tentang Perpanjangan Kedelapan Pemberlakuan PSBB secara Proporsional di Provinsi Jabar. Kepgub tersebut ditandatangani Gubernur Jabar Ridwan Kamil, Senin (17/5) lalu.Ketua Harian Satuan Tugas (Satgas) Penanganan COVID-19 Jabar Daud Achmad mengatakan keputusan tersebut merupakan…

Pengendara Perbatasan Jatim di Bojonegoro Rapid Antigen Jika Tak Bawa SIKM

Bojonegoro - Pengetatan penyekatan masih dilakukan di perbatasan Jatim-Jateng, Bojonegoro. Pengendara harus rapid antigen jika tak membawa surat izin keluar masuk (SIKM).Petugas gabungan melakukan pemeriksaan kepada pengendara yang melintas di pos pengetatan. Mulai dari identitas pengendara, surat kelengkapan kendaraan hingga surat bebas COVID-19 atau SIKM.Bagi para pengendara yang tak memiliki SIKM langsung diminta rapid antigen. "Yang tak miliki SIKM tadi sudah kita swab antigen. Ini antisipas…

Survei Capres Puspoll: Prabowo Teratas, Ganjar Kalahkan Puan

Jakarta - Lembaga Puspoll Indonesia merilis survei elektabilitas calon presiden (Capres) 2024. Hasilnya Menteri Pertahanan Prabowo Subianto berada di tingkat teratas. Sementara Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo mengalahkan Ketua DPR Puan Maharani.Dilihat dari situs resmi Puspoll Indonesia pada Minggu (23/5/2021), survei tersebut dilakukan pada 20-29 April 2021 melalui wawancara tatap muka dengan menggunakan kuesioner terstruktur. Total sampel sebanyak 1.600 responden, margin of error 2,45 pers…

Walkot Padangsidimpuan Bantah Viral ‘Makam Jenazah Corona Dibakar’: Itu Ban

Padangsidimpuan - Sebuah video yang menyebut ada pembakaran terhadap makam jenazah pasien Corona di Padangsidimpuan, Sumatera Utara (Sumut) viral. Wali Kota Padangsidimpuan Irsan Efendi Nasution pun memberikan penjelasan terkait hal itu.Dilihat detikcom pada Minggu (23/5/2021), video itu memperlihatkan suasana di pemakaman. Di tengah-tengah pemakaman terlihat adanya kobaran api.Terlihat juga ada aktivitas warga yang sedang menggali tanah di lokasi perkuburan itu. Narasi dalam video menyebut peri…