Moncer di Medan Perang, Inilah 6 Alutsista Rusia yang Diklaim Diminati Pasar Ekspor
Meskipun Rusia tengah berperang dengan Ukraina, rupanya itu tak menyurutkan bagi Rosoboronexport untuk siap menandatangani beberapa kontrak ekspor persenjataan. Hal tersebut diutarakan CEO Rosoboronexport, Alexander Mikheyev di Aero India 2023. Baca juga: Rusia Tawarkan India Produksi Secara Lokal Rudal Hanud MANPADS Igla-S Di India, selain telah menyepakati produksi senapan serbu AK-203, Rusia juga tengah memfinalisasi penawaran lisensi rudal MANPADS Igla-S. Dikutip dari eurasiantimes.com,…