Artikel Unik dan Informasi Menarik Serta Beragam Bacaan Asik

China Anggap Pesta Kontroversial di Wuhan Bukti Sukses Lawan Corona

Jakarta - Pesta pora di sebuah kolam renang di Wuhan menuai kontroversi di seluruh dunia. Dianggap berisiko menularakan virus Corona COVID-19 meski wilayah ini mengklaim sudah bebas Corona.Terlebih, Wuhan diyakini merupakan tempat awal mula pandemi virus Corona. Kasus pertama dilaporkan di kota ini akhir 2019, lalu dalam waktu singkat menyebar ke seluruh dunia.Pejabat China merespons kontroversi tersebut. Juru bicara kementerian luar negeri Zhao Lijian mengaku telah melihat berbagai pemberitaan …

Perancis Laporkan Lebih dari 4.000 Kasus Baru Corona dalam 24 Jam

Paris - Perancis melaporkan 4.771 kasus virus Corona (COVID-19) baru dalam 24 jam, lebih banyak 1.000 dari laporan pada hari Rabu. Hal ini diungkapkan oleh otoritas kesehatan Perancis.Seperti dilansir kantor berita AFP, Jumat (21/8/2020), lonjakan dalam kasus baru menandai lompatan pertama lebih dari 4.000 kasus dalam sehari sejak bulan Mei, meskipun jumlah pasien baru yang dirawat di rumah sakit pada Rabu (19/8), kata direktorat kesehatan masyarakat DGS.Saat ini, 4.748 orang dirawat di rumah sa…

Doggy hingga 69, Deretan Posisi Bercinta Ini Makin Dicari Selama Pandemi

Jakarta - Kontak dekat yang terjadi ketika pasangan berhubungan seks berisiko menularkan virus Corona COVID-19. Salah satu upaya untuk meminimalkan risiko adalah menghindari posisi saling berhadapan.Sebuah data yang dikompilasi oleh End of Tenancy London mengungkap adanya peningkatan volume pencarian terkait posisi bercinta yang tidak saling berhadapan. Diyakini berhubungan dengan risiko penularan virus Corona.Kata kunci 'sex position' sendiri mengalami dicari sebanyak 2,7 juta kali dalam sepeka…

Polri Ambil Tindakan Tegas ke Oknum Polisi di Bali yang Palak Bule Rp 1 Juta

Jakarta - Polri mengambil tindakan tegas terkait video viral oknum polisi yang meminta 'uang damai' kepada WNA pelanggar lalu lintas di Jembrana, Bali, hingga Rp 1 juta. Polri mengimbau warga untuk melapor bila menemukan oknum polisi yang berulah.Kadiv Humas Polri Irjen Argo Yuwono menyampaikan bahwa kejadian pemalakan tersebut memang benar, namun terjadi pada pertengahan tahun 2019 yang lalu, oknum tersebut telah mendapatkan sanksi internal."Polri sudah mengambil tindakan tegas terhadap oknum P…

PAN Serahkan Surat Rekomendasi Pilkada Bungo Jambi ke Petahana Mashuri

Jambi - Partai Amanat Nasional (PAN) kembali mengusung kadernya, Mashuri untuk maju di Pilkada Bungo 2020. PAN pun menargetkan menang di Pilkada Jambi tahun ini."Iya, kita kembali usung kader kita untuk maju lagi di Pilbup Bungo ini. Ini bukti keseriusan PAN untuk dapat menang di Pilkada Jambi nanti," kata Ketua DPW PAN Jambi, A Bakri saat dihubungi detikcom, Jumat (21/8/2020).Dikatakan Bakri, bahwa kader yang diusung PAN maju di Pilkada Bungo ini adalah kader prioritas. Selain merupakan sang pe…

Skandal Korupsi di Meksiko Sulut Ketegangan Mantan Presiden

Mexico City - Skandal korupsi yang mengguncang elit politik Meksiko meningkat ketika dokumen yang bocor berisi serangkaian tuduhan kepada mantan presiden dan pejabat senior. Ketegangan meningkat antara rival politik negara itu, mantan Presiden Felipe Calderon menuduh Presiden Andres Manuel Lopez Obrador melakukan 'penganiayaan politik'.Seperti dilansir kantor berita AFP, Jumat (21/8/2020) Lopez Obrador telah meminta Calderon dan mantan Presiden Enrique Pena Nieto untuk bersaksi tentang klaim kor…

Alasan Lumbung Pangan Jatim Tetap Buka Meski 22 Pegawai Positif COVID-19

Surabaya - Sebanyak 22 pegawai Lumbung Pangan Jatim (LPJ) terkonfirmasi positif COVID-19. Meski begitu, Pengelola memastikan tetap buka.Penanggung jawab Lumbung Pangan Jatim Erlangga Satriagung mengatakan, pihaknya akan tetap menjalankan penjualan produk sembako dan turunannya yang bertempat di Jatim Expo."Kami sedang menjalankan tugas mulia, kami sebagian (pegawai) kena terpapar tapi kami tetap bertekad menjalankan Lumbung Pangan Jatim ini. Karena ini kepentingan masyarakat yang masih terdampak…

Gerindra Bakal Pecat Kader yang Didukung PD di Pilkada Padang Pariaman

Padang - Ketua DPD Partai Gerindra Sumatera Barat (Sumbar), Andre Rosiade, memberi sinyal akan memecat Tri Suryadi, kader Gerindra yang didukung Partai Demokrat (PD) maju pada Pilkada Kabupaten Padang Pariaman. Andre menyebut pemecatan kader diatur dalam internal partai'.Tri Suryadi yang akrab disapa Wali Feri, merupakan Anggota Fraksi Gerindra DPRD Provinsi Sumatera Barat. Dalam beberapa foto yang beredar di media sosial, Wali Feri terlihat mengenakan jaket PD, saat menerima rekomendasi pencalo…

Long Weekend, Ada 60 Kendaraan Per Menit Masuk Kota Batu

Batu - Volume kendaraan yang masuk Kota Batu meningkat pada long weekend kali ini. Dalam 1 menit, jumlah kendaraan mencapai 60 unit.Jumlah ini lebih tinggi dibandingkan libur panjang 17 Agustus lalu. "Estimasi kami, dalam 1 menit ada 60 lebih kendaraan yang masuk ke Kota Batu pada hari ini. Mayoritas berasal dari luar kota," ujar Kasat Lantas Polres Batu AKP Mala Darlius kepada detikcom, Kamis (30/8/2020).Mala mengaku, puncak kepadatan terjadi pada siang tadi. Kendaraan wisatawan banyak menuju t…

Ansor Bangil Pasuruan Laporkan Warga Diduga HTI Karena Hina Ulama NU

Pasuruan - Puluhan pengurus dan anggota Gerakan Pemuda (GP) Ansor Bangil mendatangi rumah salah seorang warga, yang disebut pengikut Hizbut Tahrir Indonesia (HTI) di Desa Kalisat, Kecamatan Rembang, Kabupaten Pasuruan. Kedatangan mereka meminta pertanggungjawaban atas dugaan penghinaan terhadap ormas dan ulama NU di media sosial.Mereka mendatangi rumah AH, Kamis (20/8) siang. Begitu tiba di rumah AH, Ketua GP Bangil Saad Muafi langsung meminta klarifikasi.Muafi membawa beberapa lembaran hard cop…