Artikel Unik dan Informasi Menarik Serta Beragam Bacaan Asik

Tiga Smartphone 5G Samsung yang Edar Saat Ini

Jakarta, – Genderang 5G telah berbunyi di nusantara. Masyarakat sudah bisa menikmati teknologi komunikasi generasi kelima memalui paket yang ditawarkan operator selular. Walaupun masih terbatas area yang ter-cover, namun Anda bisa mencobanya.Jangan lupa, gunakan ponsel dengan dukungan 5G untuk bisa menikmati layanan 5G Telkomsel ataupun 5G Indosat Ooredoo.Pada panduan kali ini, kami akan menghadirkan tiga ponsel Samsung yang sudah support 5G. Mereka adalah Samsung Galaxy A22 5G yang t…

WHO: China Harus Jujur soal Asal COVID-19, ‘Korban’ Perlu Tahu Apa yang Terjadi

Jakarta - Direktur Jenderal Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) Dr Tedros Adhanom Ghebreyesus mengungkap penelusuran asal usul COVID-19 terhambat lantaran data terkait awal mula penyebaran virus di China terbatas. Disebutkan, China tak kooperatif untuk mengungkap data 'mentah' terkait COVID-19.WHO meminta China untuk lebih transparan usai sebelumnya tim peneliti WHO sudah menghabiskan empat minggu di pusat kota Wuhan untuk menelusuri asal muasal Corona. Mereka dengan para peneliti China merilis lap…

Luhut Minta Pengamat-Politisi Kompak, PD Sindir Internal Pemerintah

Jakarta - Menko Marves Luhut Binsar Pandjaitan mengajak semua pihak kompak dalam menghadapi krisis pandemi Corona. Partai Demokrat (PD) balik mempertanyakan kekompakan internal pemerintah dalam menyelamatkan nyawa rakyat saat Corona tengah menggila."Pemerintah minta rakyat kompak, tapi pemerintah sendiri di internalnya kompak apa tidak? Apa benar semua sudah bekerja sama dalam satu komando, fokus pada penyelamatan nyawa rakyat?," kata Kepala Badan Komunikasi Strategis (Bakomstra) DPP PD Herzaky …

Kondisi Terkini 6 Negara yang Sudah Bebas Masker Tapi Coronanya Naik Lagi

Jakarta - Beberapa negara di dunia sebelumnya dilaporkan sudah mencabut aturan wajib masker dan melonggarkan pembatasan sosial. Negara-negara tersebut menganggap sudah bisa mengendalikan wabah COVID-19 dengan melihat data kasus harian yang rendah.Namun, setelah beberapa waktu berlalu, dunia kembali mengalami lonjakan kasus COVID-19. Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) menyoroti varian Delta yang sangat mudah menular dan kini sudah terdeteksi di 111 negara.Bagaimana dengan kondisi negara yang sudah …

Satgas COVID-19: Kalau Positif, Jangan Tertutup!

Jakarta - Masyarakat diminta tidak tertutup jika dirinya positif terinfeksi COVID-19. Hal tersebut agar penanganan pasien, penanganan pandemi, dan penyebaran COVID-19 di Indonesia bisa terkendali di tengah kenaikan kasus akibat varian baru.Ketua Bidang Penanganan Kesehatan Satgas Penangan COVID-19, Brigjen (Purn) dr. Alexander K Ginting menjelaskan meningkatnya kasus harian COVID-19 di Indonesia belakangan ini sudah sesuai prediksi ahli epidemiologi. Namun, ia menegaskan di balik angka positif y…

Apa Itu Puasa Tarwiyah? Berikut Arti, Keutamaan, dan Jadwalnya

Jakarta - Ada banyak amalan yang bisa dilakukan menjelang datangnya hari raya Idul Adha. Salah satunya dengan puasa Tarwiyah.Puasa sunnah adalah amalan yang dapat melengkapi kekurangan amalan wajib. Amalan sunnah merupakan suatu jalan untuk menggapai cinta-Nya. Disebutkan dalam sebuah hadits qudsi yang berbunyi:"Hamba-Ku senantiasa mendekatkan diri pada-Ku dengan amalan-amalan sunnah sehingga Aku mencintainya. Jika aku telah mencintainya, maka Aku akan memberi petunjuk pada pendengaran yang ia g…

Deretan Pesohor Dunia Di Balik Sukses Smartphone China

Jakarta,  – Tak dapat dipungkiri, era 4G yang identik dengan ponsel cerdas menjadi puncak kejayaan vendor-vendor China. Padahal di era 2G hingga 3G, ponsel China masih dianggap sebelah mata. Kini anggapan bahwa smartphone China tak berkualitas tidak berlaku lagi.Merek-merek seperti Oppo, Huawei, Vivo, Xiaomi, Infinix, Realme dan lainnya telah menancapkan diri dan terus berupaya memperkokoh posisi. Di sisi lain, pasar smartphone yang sebelumnya lesu dihantam pandemi covid-19, mulai…

Oseltamivir Obat Apa Sih? Kenali Manfaat, Dosis, dan Efek Sampingnya

Jakarta - Oseltamivir obat apa sih, sampai kosong di mana-mana setelah diborong untuk isoman COVID-19? Dahulu saat ramai flu burung dan flu babi, obat ini sempat populer dengan merek dagangnya, Tamifu.Dikutip dari protokol tatalaksana terbaru COVID-19, Oseltamivir adalah obat antivral yang digunakan untuk pengobatan dan pencegahan influenza atau flu tipe A dan B. Obat ini menghambat neuroamidase yang dibutuhkan oleh virus Flu untuk bereplikasi.Pada COVID-19, Oseltamivir diberikan secara empiris …