Berita Nasional

Korut Luncurkan Rudal ke Jepang, WNI Diminta Ikuti Instruksi Pemerintah

Jakarta - Korea Utara (Korut) baru saja menembakkan rudal balistik yang melintas wilayah Jepang. Duta Besar Republik Indonesia (Dubes RI) untuk Jepang Heri Akhmadi mengimbau Warga Negara Indonesia (WNI) di Jepang, khususnya yang bermukim di Prefektur Aomori dan Hokkaido agar tetap tenang dan mematuhi instruksi dari pemerintah daerah setempat menyusul penembakan rudal balistik Korut tersebut."Saya meminta kepada teman-teman WNI khususnya yang tinggal di wilayah Aomori dan Hokkaido agar tetap tena…

Saat Megawati Ikut Menari ‘Bersuka Ria’ Bareng Perwira TNI AL

Jakarta - Presiden ke-5 RI Megawati Soekarnoputri memberikan kuliah umum di Kampus Sekolah Staf dan Komando TNI Angkatan Laut (Seskoal) di Kebayoran Baru, Jakarta Selatan. Ada momen Megawati ikut menari lagu 'Bersuka Ria' bareng para perwira TNI AL.Dalam keterangan tertulis PDIP, Selasa (4/10/2022), Megawati datang ke Seskoal bersama Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto. Megawati disambut jajaran TNI AL yang dipimpin Kepala Staf Laksamana Yudo Margono.Sebelum masuk ke ruangan kuliah yang sudah dihadiri…

Vaksin Corona 2 Pekan Kosong, Dinkes Bogor Tutup Sementara Layanan Booster

Bogor - Kepala Dinas Kesehatan Kota Bogor Sri Nowo Retno mengatakan sentra-sentra vaksinasi di Kota Bogor ditutup sementara. Penutupan sementara dilakukan karena stok vaksin Corona atau COVID-19 di Kota Bogor kosong."Iya, sudah dua minggu stok vaksin kita kosong," kata Sri Nowo dikonfirmasi Selasa (4/10/2022).Sri Nowo mengatakan pusat vaksinasi booster di Kota Bogor ditutup sementara. Dia mengaku masih menunggu pasokan vaksin Corona datang. "Sementara layanan vaksin booster tutup. Masih menunggu…

Cerita Korban Selamat Kajuruhan: Saya Terinjak-injak, Susah Ambil Napas

Jakarta - Aremania bernama Angga (17) menceritakan kekacauan tragedi Kanjuruhan usai laga Arema FC vs Persebaya. Ia sendiri selamat usai terinjak-injak tapi temannya, Ahmad Fajar Khoirul (15) menjadi salah satu korban tewas.Dilansir dari detikJatim, Fajar tewas tertindih di pintu maut Stadion Kanjuruhan saat ribuan suporter berdesakan untuk keluar karena gas air mata dilepaskan ke arah tribun. Penyesalan mendalam dirasakan Angga karena tak dapat menyelamatkan Fajar dari kerumunan itu."Saya ditar…

Ganjar ke PSI: Saya Fokus Kerja Dulu Buat Jateng Bro dan Sis, Salam Metal!

Jakarta - Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo menyampaikan rasa terima kasih kepada PSI setelah dideklarasikan sebagai calon presiden (capres) untuk 2024. Ganjar mengaku fokus dengan tugas di Jawa Tengah untuk saat ini."Terima kasih bro dan sis, tapi saya fokus kerja dulu ya buat Jateng," kata Ganjar Pranowo saat dikonfirmasi, Selasa (4/10/2022).Bro dan sis adalah sapaan akrab bagi kader-kader dan pengurus PSI. Ganjar Pranowo pun mengucapkan salah khas PDIP. "Salam metal," ujar Ganjar.Belum Ada …

PSI Capreskan Ganjar, Bambang Pacul Singgung Tata Krama

Jakarta - Gubernur Jawa Tengah sekaligus kader PDIP Ganjar Pranowo dideklarasikan PSI sebagai capres yang bakal diusung di Pilpres 2024. Ketua Badan Pemenangan Pemilu (Bappilu) PDIP Bambang Wuryanto atau Bambang Pacul merespons langkah pencapresan Ganjar oleh PSI."Urusan rumah tangga orang," kata Pacul di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Selasa (4/10/2022).Pacul lalu menyinggung tata krama usai Ganjar diusung capres oleh PSI di 2024. "Biarkan saja, itu kan urusan tata krama. Monggo saja, ter…

AS Konsultasi dengan Korsel-Jepang Bahas Respons Rudal Korut

Washington DC - Amerika Serikat (AS) tengah membahas respons untuk peluncuran terbaru rudal Korea Utara (Korut), dengan kedua sekutunya, Korea Selatan (Korsel) dan Jepang. AS menyatakan akan ada respons kuat untuk peluncuran rudal yang memicu peringatan evakuasi dan menghentikan layanan kereta api di Jepang tersebut.Seperti dilansir AFP, Selasa (4/10/2022), Gedung Putih mengumumkan bahwa penasihat keamanan nasional AS, Jake Sullivan, telah berbicara via telepon dengan mitra-mitranya di Korsel da…

Sistem Kartu Berubah, Penumpang TransJ Keluhkan Sosialisasi Kurang

Jakarta - Sejumlah halte TransJakarta sempat mengalami penumpukan penumpang pagi ini. Hal ini dikarenakan mulai diberlakukan sistem satu kartu satu penumpang yang mewajibkan wajib tap in dan tap out.Salah satu penumpang Ancella (35) mengeluhkan kurangnya sosialisasi dari pihak TransJakarta. Salah satunya terkait kartu yang harus direset ulang ketika mengalami gangguan."Iya tadi kartu-kartu lama banyak yang harus seperti kayak direset ulang kayak kita naik MRT, LRT gitu kartu lama kan harus ditap…

Teriak ‘Banten Gini-gini Aja’ di Paripurna DPRD, 2 Mahasiswa Diamankan

Serang - Dua mahasiswa asal Lebak melakukan protes saat paripurna HUT ke-22 Provinsi Banten. Mahasiswa melempar selebaran ke tengah-tengah anggota dewan saat dimulai sidang.Pantauan detikcom di Gedung Paripurna DPRD Banten, dua mahasiswa melemparkan selebaran saat Ketua DPRD Banten Soni membuka sidang pukul 10.29 WIB. Dari arah balkon, dua mahasiswa itu berteriak ke arah DPRD di lantai bawah."Selamat ulang tahun, Banten begini-begini aja, 22 tahun kami tidak pernah didengar," kata salah satu mah…

Anggota DPR Pakai Pita Hitam Duka Kanjuruhan dan Berdoa saat Paripurna

Jakarta - Pimpinan beserta anggota DPR RI mengenakan pita bertuliskan 'DK' atau 'Duka Kanjuruhan' saat menghadiri rapat paripurna DPR RI. Pita itu terpasang di masing-masing lengan kiri para pimpinan dan anggota Dewan.Pantauan detikcom di ruang sidang paripurna, Selasa (4/10/2022), terlihat Ketua DPR RI Puan Maharani serta pimpinan DPR lain, yakni Rachmat Gobel, Sufmi Dasco Ahmad, dan Lodewijk Paulus mengenakan pita berwarna hitam. Pita itu bertuliskan 'DK' atau 'Duka Kanjuruhan'.Sejumlah anggot…