Kesehatan

Dari Bogor Jauh-jauh ke Depok demi Vaksin Corona Sinovac

Jakarta - Bekerja sama dengan Kementerian Kesehatan, CT Corp dan RS Pusat Otak Nasional (RS PON) menggelar vaksinasi COVID-19 di Trans Studio Mall Cibubur, Depok, Jawa Barat. Vaksin gratis dengan menggunakan produk Sinovac ini rupanya banyak diminati kaum muda.Antusiasme terpantau tinggi di hari pertama, Senin (28/6/2021). Berlangsung tertib, calon penerima vaksin sudah mengantre sejak pukul 7 pagi.Kaum muda cukup mendominasi antrean. Tidak heran, prioritas vaksinasi sebelumnya masih menyasar la…

Ada Puluhan Kasus Varian Delta di Kudus, Begini Kondisi Pasien Sekarang

Kudus - Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo menyebut hingga saat ini varian delta dari virus COVID-19 baru ditemukan di Kabupaten Kudus. Lalu bagaimana kondisi warga Kudus yang dinyatakan positif varian Delta asal India tersebut?"Rata-rata mereka sudah sembuh, isolasinya sudah selesai semua," kata Bupati Kudus HM Hartopo kepada wartawan selepas acara di Command Center Pendapa Kabupaten Kudus, Senin (28/6/2021).Hartopo mengatakan sebelumnya ada sebanyak 68 sampel warga yang positif Corona telah d…

Serba-serbi Uji Klinis Ivermectin Sebagai Obat COVID-19

e-Flash Uji klinis Ivermectin sebagai obat COVID-19 akan segera dilakukan. Hal ini sudah disampaikan oleh Kepala Badan POM (BPOM) Penny K. Lukito pada hari ini, Senin (28/6). Uji klinis akan dilakukan di delapan rumah sakit meliputi RSDC-19 Wisma Atlet hingga RS Sulanti Saroso. Penny juga menyampaikan bahwa penggunaan dan uji klinis Ivermectin sebagai obat COVID-19 pernah diterapkan oleh beberapa negara, salah satunya India. Berikut serba-serbi terkait pelaksanaan uji klinis obat ini. 923 Views …

Ledakan COVID-19 Makin Gawat, Ini Pesan Muhaimin Iskandar

Jakarta - Menyikapi lonjakan COVID-19 yang semakin menjadi-jadi, Ketua Umum DPP PKB Muhaimin Iskandar menyampaikan sejumlah maklumat. Kader yang menduduki jabatan strategis diimbau fokus 100 persen meminimalkan dampak pandemi.Selain menyoroti penambahan kasus positif yang selalu berada di atas angka 20 ribu belakangan ini, Muhaimin juga mengingatkan angka kematian dan keterisian tempat tidur (bed occupancy rate) yang makin mengkhawatirkan."Seluruh kepala daerah dari PKB harus meletakkan penangan…

Peneliti Tegaskan Ivermectin Obat Keras, Dilarang Nyetok Sendiri!

Jakarta - Ivermectin diklaim ampuh dalam membantu pengobatan pasien COVID-19. Diketahui, obat cacing ini telah menunjukkan efektivitas yang cukup menjanjikan dalam proses penyembuhan pasien di beberapa negara, seperti di India dan Zimbabwe."Dalam jurnal 'The FDA-approved Drug Ivermectin inhibits the replication of SARS-CoV-2 in vitro' oleh Leon Caly, Ivermectin dapat menghambat replikasi dari SARS-CoV-2 atau COVID-19. Ivermectin mengurangi viral load, jumlah virus," kata dr Budhi Antariksa, PhD,…

Wanita Punya Banyak Bulu Tandanya Nafsuan?

Jakarta - Pertumbuhan rambut pada beberapa bagian tubuh adalah hal yang wajar. Namun jika pertumbuhan bulu ini dialami oleh wanita, hal ini sering dikaitkan dengan gairah seksual. Tak ayal, wanita yang memiliki rambut lebat di tubuh mereka sering disebut nafsuan.Pertumbuhan rambut biasanya tumbuh di atas bibir, tangan, kaki, dada, hingga punggung wanita. Dalam dunia medis, kondisi ini disebut sebagai hirsutisme. Dikutip dari Better Health, pertumbuhan rambut berlebih ini bisa dipengaruhi oleh fa…