‘Before-After’ Perjanjian Damai: Manggarai Buktikan Bisa Setop Tawuran

Jakarta

Anak-anak muda di Manggarai membuktikan pada Jakarta bahwa mereka bisa menghentikan kebiasaan usang mereka, yakni tawuran. Kini Manggarai menjadi damai.

Hingga Selasa (26/1/2021), tak ada kabar huru-hara dari Manggarai, Tebet, Jakarta Selatan. Sehari sebelumnya, Senin (25/1) detikcom Do Your Magic bahkan sempat merasakan sendiri suasana damai di jalanan yang sepekan sebelumnya menjadi palagan tak bermakna.

Pekan lalu, terjadi tawuran di sekitar sini. Lalu lintas menuju Stasiun Manggarai sempat ditutup, kepentingan publik terganggu.

Manggarai menjadi kondusif semenjak deklarasi perjanjian damai antarkelompok pemuda yang dihadiri tokoh masyarakat, pihak kepolisian, aparat kelurahan dan kecamatan, hingga orang tua dari para pemuda. Deklarasi damai digelar pada Selasa (19/1), tepat sepekan sebelum berita ini diunggah.

Berikut adalah perbandingan ‘before-after’ atau ‘sebelum-sesudah’ perjanjian damai warga yang mengakhiri tawuran di Manggarai:

Terima kasih telah membaca artikel

‘Before-After’ Perjanjian Damai: Manggarai Buktikan Bisa Setop Tawuran